Main Article Content

Novvy Anggraenny Santi Martini

Abstract

Hipertensi dapat disebabakan oleh perilaku merokok. Jumlah konsumsi rokok di Indonesia merupakan yang terbanyak ketiga di seluruh dunia dan sekitar 225.700 orang yang telah meninggal diakibatkan penyakit karena konsumsi tembakau di tahun 2015. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis hubungan antara perilaku merokok dan tekanan darah sistolik dan tekanan darah diastolik pada awak kapal diwilayah kerja Kantor Kesehatan Pelabuhan Palangkaraya bulan November 2018. Penelitian ini adalah penelitian jenis observasional analitik yang menggunakan desain penelitian cross sectional. Penelitian ini menggunaka semua populasi awak kapal pada bulan November 2018 di kantor induk wilayah kerja Kantor Kesehatan Pelabuhan Palangkaraya. Analisis data yang digunakan dalam penelitian ini yaitu dengan menghitung nilai Prevalance Ratio. Hasil penelitian ini menyebutkan sebesar 77,80% subyek memiliki perilaku merokok, subyek yang mempunyai tekanan darah sistolik ≥ 140 mmHg adalah 20,3% dan subyek memiliki tekanan darah distolik ≥ 90 mmHg adalah 14,8 %. Hasil PR untuk perilaku merokok adalah 2,8; jumlah rokok yang dikonsumsi ≥11 batang/hari adalah 2,0; jumlah rokok 1-10 batang/hari adalah 4,0; hasil tersebut menyatakan ada hubungan antara perilaku merokok dengan tekanan darah sistolik. Hasil PR untuk perilaku merokok adalah 2,0, jumlah rokok yang dikonsumsi ≥11 batang/hari adalah 1,5; jumlah rokok 1-10 batang/hari adalah 2,6; hasil tersebut menyatakan ada hubungan antara perilaku merokok dengan tekanan darah distolik. Kesimpulan dari penelitian ini adalah perilaku merokok berhubungan dengan nilai tekanan darah sistolik dan tekanan darah distolik, perilku merokok berpotensi menigkatnya risiko memiliki tekanan darah sistolik ≥140 mmHg dan tekanan darah diastolik ≥ 90 mmHg.

Downloads

Download data is not yet available.

Article Details

How to Cite
Anggraenny, N., & Martini, S. (2020). HUBUNGAN PERILAKU MEROKOK DENGAN TEKANAN DARAH SISTOLIK DAN TEKANA DARAH DIASTOLIK PADA AWAK KAPAL DI WILAYAH KERJA KANTOR KESEHATAN PELABUHAN PALANGKARAYA. Medical Technology and Public Health Journal, 4(2), 191–201. https://doi.org/10.33086/mtphj.v4i2.845
Section
Articles

References

Suiraoka I. Penyakit Degeneratif. Yogyakarta: Nuha Medika; 2012.

WHO. Chapter 6 Non communicable diseases.2015. http://www.who.int/gho/publications/mdgs-sdgs/MDGs-SDGs2015_chapter6.pdf?ua=1.

Khairatunnisa, Sari DM. Faktor Risiko yang Berhubungan Dengan Kejadian Stroke Pada Pasien Di RSU H. Sahudin Kutacane Kabupaten Aceh Tenggara. J JUMANTIK. 2017;2(1):60. file:///C:/Users/Acer ES1-132-C7SF/Downloads/962-2239-1-PB (1).pdf.

Putra AMP, Ulfah A. Analisis Faktor Risiko Hipertensi di Puskesmas Kelayan Timur Kota Banjarmasin. J Ilm Ibnu Sina. 2016;1(2):256-264. https://doaj.org/article/17c8df59e26e40be9e42253b6413adb0.

Sartik, RM. Suryadi Tjekyan MZ. Faktor-Faktor Risiko dan Angka Kejadian Hipertensi Pada Penduduk Palembang. J Ilmu Kesehat Masy. 2017;8(November):180-191. doi:doi.org/10.26553/jikm.2017.8.3.180-191

Setyanda GOY, Sulastri D, Lestari Y. Hubungan Merokok dengan Kejadian Hipertensi pada Laki- Laki Usia 35-65 Tahun di Kota Padang. J Kesehat Andalas. 2015;4(2):434-440. doi:10.1177/0963662510363054

Drope J, Schluger N, Cahn Z, et al. The Tobacco Atlas. Atlanta: American Cancer Society and Vital.; 2018. www.tobaccoatlas.org.

KKP Kelas III Palangkaraya. Laporan Surveilans PKSE Tahun 2018. Palangkaraya; 2018.

Diana R, Khomsan A, Nurdin NM, Anwar F, Riyadi H. Smoking Habit , Physical Activity and Hypertension Among Middle Aged Men. Media Gizi Indones. 2018;13(1):57-61. doi:10.20473/mgi.v13i1.57

Faridah F. Analisis faktor faktor penyebab perilaku merokok remaja di SMK “X” Surakarta. J Kesehat Masy. 2015;3(3, April 2015):887-897. http://ejournal-s1.undip.ac.id/index.php/jkm.

Suoth M, Bidjuni H, Malara RT. Hubungan Gaya Hidup Dengan Kejadian Hipertensi Di Puskesmas Kolongan Kecamatan Kalawat Kabupaten Minahasa Utara. ejournal keperawatan(e-Kp). 2014;2(1):1-10.

Pankova A, Kralikova E, Fraser K, Lajka J, Svacina S, Matoulek M. No difference in hypertension prevalence in smokers, former smokers and non-smokers after adjusting for body mass index and age: A cross-sectional study from the Czech Republic, 2010. Tob Induc Dis. 2015;13(1). doi:10.1186/s12971-015-0049-4

Mahmudah S, Maryusman T, Arini FA, Malkan I. Hubungan Gaya Hidup Dan Pola Makan Dengan Kejadian Hipertensi Pada Lansia Di Kelurahan Sawangan Baru. Biomedika. 2015;7(2):43-51.

Alhawari HH, Al-Shelleh S, Alhawari HH, et al. Blood Pressure and Its Association with Gender, Body Mass Index, Smoking, and Family History among University Students. Int J Hypertens. 2018;2018. doi:10.1155/2018/4186496

Widyartha I. J, Putra WGAE, Seri Ani L. Family History, Stress, Less Physical Activity, Obesity and Excessive Salty Food Consumption as Risk Factors of Hypertension. Public Heal Prev Med Arch. 2018;4(2):186. doi:10.24843/PHPMA.2016.v04.i02.p10

Fitria, Amin GM, Khaira N. Studi Retrospektif Faktor Risiko Perokok Pada Penderita Hipertensi Di Wilayah kerja Puskemas Peukan Bada Kabupaten Aceh besar Tahun 2014. J Kesehat Ilm Nasuwakes. 2015;8(1):14-22.

Firmansyah MR. Hubungan Merokok dan Konsumsi Kopi dengan Tekanan Darah pada Pasien Hipertensi. J Kesehat. 2017;8(2):263-268.

Oktavia F, Martini S. Besar Risiko Kejadian Hipertensi Berdasarkan Faktor Perilaku Pada Tentara Nasional Indonesia (Tni). Media Kesehat Masy Indones. 2016;12(3):127-136. doi:10.30597/MKMI.V12I3.1067

Saladini F, Benetti E, Fania C, Mos L, Casiglia E, Palatini P. Effects of smoking on

central blood pressure and pressure amplification in hypertension of the young. Vasc Med (United Kingdom). 2016;21(5):422-428. doi:10.1177/1358863X16647509

Ain Q ul, Regmi K. The effects of smoking in developing hypertension in Pakistan : a systematic review. South East Asia J Public Heal. 2015;5(1):4-11. doi:http://dx.doi.org/10.3329/seajph.v5i1.24845

Farabi AF, Revilla G. Artikel Penelitian Hubungan Kebiasaan Merokok dengan Tekanan Darah pada Siswa SMK N 1 Padang. J Kesehat Andalas. 2017;6(2):429-434.

Leone A. Smoking and hypertension. MedCrave. 2015;2(2):1-7. doi:10.3109/10641969309037104

Lasianjayani T, Martini S. Hubungan antara obesitas dan perilaku merokok terhadap kejadian hipertensi. J Berk Epidemiol Nop 2014. 2014;2(3):286-296.

Anandkumar, Shilpa P, Bangera S, Souza UD. a Comparative Study of Cardiorespiratory Functions in Tobacco Smokers and Non Smokers Among Adult Males Study of Functions in. IJCRR Sect Healthc Sci J Impact Factor 4016. 2015;7(7):1-5.

Li G, Wang H, Wang K, et al. The association between smoking and blood pressure in men: A cross-sectional study. BMC Public Health. 2017;17(1):1-6. doi:10.1186/s12889-017-4802-x

Gao K, Shi X, Wang W. The life-course impact of smoking on hypertension, myocardial infarction and respiratory diseases. Sci Rep. 2017;7(1):1-7. doi:10.1038/s41598-017-04552-5

Kabo P. Penyakit Jantung Koroner, Penyakit Atau Proses Almiah? Jakarta: Badan Penerbit Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia; 2014.

Ordóñez-Mena JM, Schöttker B, Mons U, et al. Quantification of the smoking-associated cancer risk with rate advancement periods: Meta-analysis of individual participant data from cohorts of the CHANCES consortium. BMC Med. 2016;14(1). doi:10.1186/s12916-016-0607-5

Tisa K AN. Hubungan Antara Kebiasaan Merokok Dengan Tekanan Darah Meningkat Karyawan Laki-Laki Di Nasmoco Semarang the Relation Between Smoking Habit With Increased Blood Pressure Male Employee in Nasmoco Semarang. J Kesehat Masy Univ Diponegoro. 2012;1(2):241-250. http:/ejournals1.undip.ac.id/index.php/jm